April 24, 2025

Rabol

Ragam Berita Online

Danramil 0201-04/MK Pantau & Monitor Serbuan Vaksinasi Dosis ll

Danramil

Rabol.id-Medan: Danramil 0201-04/MK Pantau & Monitor Serbuan Vaksinasi Dosis ll . Koramil 0201-04/MK melakukan program vaksinasi dosis ll Covid-19 dilaksanakan secara serentak yang bertempat di Aula SMPN 12, Jln Thamrin, Kelurahan Pusat Pasar, Kecamatan Medan Kota. Sabtu( 4/9/2021)

Kegiatan vaksinasi Dosis ll merupakan lanjutan dari vaksinasi Covid-19 yang pertama berjumlah 200 orang yang diadakan di Makoramil 0201-04/Medan Kota, Sehingga Syukur Alhamdulillah pada hari ini kembali diadakan vaksinasi Covid-19 Dosis tahap kedua di Aula SMPN 12 ini . ujarnya.

Diterangkan Danramil 0201-04/MK Mayor Arh Mohamad Rizal.S.Sos.Bahwa pada pelaksanaan vaksin Dosis ll ini pihak Nakes dari Puskesmas tetap melakukan tahap -tahap an nya yaitu pemeriksaan dan pengecekan kondisi tubuh yang akan mau divaksin kedua lagi,dan apabila memenuhi syarat ataupun kriteria baru dilakukan penyuntikan keduanya.ujar Mayor M.Rizal.

Di kesempatan itu Danramil 0201-04/MK menyebutkan Hari ke-1, Untuk 200 orang warga Kota Medan dan sekitarnya yang telah terdaftar vaksin dosis ke-1 di Koramil 0201-04/MK,sehingga warga masyarakat yang hadir untuk Divaksin pada hari Sabtu 4/9/2021 berjumlah 170 orang,dan warga yang gagal di vaksin berjumlah 6 orang,dan warga yang tidak datang sebanyak 24 orang.

Terkait dengan hal itu kami berharap bagi warga yang sudah vaksin pertama di Makoramil 0201-04/MK Jln Wahidin No 2 B Kelurahan Pandau Hulu l Kecamatan Medan Kota, agar hadir pada hari Senin tanggal (6/9/2021) terang Mayor M.Rizal.

“Lebih lanjutnya, kegiatan vaksinasi dosis ll ini pun didukung oleh pihak Nakes dari Puskesmas, Adapun Tim Vaksinator terdiri dari 4 Tim = 22 orang antara lain,Puskesmas Kota Matsum, 1 Tim = 4 orang, Puskesmas Sukaramai, 1 Tim = 6 orang, Puskesmas Pasar Merah, 1 Tim = 6 org.Puskesmas Teladan Barat
1 tim = 6 org, Ambulance 1 unit,
Dan Kegiatan vaksinasi dosis ll didukung oleh Danramil 0201-04/MK dan 10 orang personil Babinsa.ujar.Danramil 0201-04/MK.

Sumber : Medanbenteng.com

x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x x